Articles

Berita Baru

Wacana Model UN Tahun 2014

(UN) sebagai sarana untuk mengukur keberhasilan pendidikan di Tanah Air, terus memperoleh dukungan dari berbagai pihak disamping kritikan dari sementara pihak. Contoh dukungan diantaranya datang dari tokoh nasional Mantan Presiden RI Drs. H. Muhammad Jusuf Kalla yang menurut pengamatan kami selalu tak kenal lelah dan kritik selalu berkomitmen mendukung keberadaan Ujian Nasional (Unas). Bahkan ketika beliau masih menjabat Wapres, terus mendukung dengan menggulirkan gagasan-gagasan cerdas diantaranya dengan ide menaikkan standar kelulusan UN secara bertahap dengan mencontohkan pelaksanaan UN di sejumlah negara tetangga, termasuk negeri Jiran Malaysia.

Latihan Soal Ujian Nasional 2014

Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) yang disampaikan oleh Wakil Menteri Pendidikan Prof. Dr. Ir. H. Musliar Kasim, M.S. menyatakan Ujian Nasional 2014 direncanakan berlangsung pada April tahun depan. Berdasarkan rapat dengan Badan Standarisasi Nasional Pendidikan, UN SMA diperkirakan jatuh pada pekan ketiga April.

Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) mengusulkan agar

Prediksi Soal Sbmptn Tahun 2014

Seleksi Sbmptn tahun 2013 digelar dengan sukses dan menjadi salah satu ajang yang dapat merekat persatuan dan kesatuan Bangsa Indonesia.

Pemerintah akan menyelenggarakan kembali Seleksi Bersama masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) pada tahun 2014 nanti. Pihak Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan memastikan biaya pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tahun 2014 bakal ditanggung pemerintah.

Direktorat Pendidikan Tinggi Kemendikbud menganggarkan dana sekitar Rp 245 miliar untuk biaya ujian masuk perguruan tinggi itu. Alokasi anggaran senilai Rp 245 miliar itu meliputi masing-masing Rp 100 miliar untuk kedua ujian, dan Rp 45 miliar untuk biaya teknis teknologi informasi.

Contact

SMA Negeri 2 Nganjuk
Office:
Jalan Anjuk ladang No.09 Ploso
Nganjuk-64417
Phone: 0358-322585, Fax: 0358-322585
Email: This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Web Desain

AKsoftware Web Desain
Jl. Wilis No.110 Kramat Nganjuk 64419
Your Best Partner
Phone: 082301613713
Email: This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.
Read more information